perm_mediaBerita

Kunjungan Direktur Air Minum Ditjen Cipta Karya Kementrian PUPR


today 05 Mei 2025, 08:39:26 WIB |
Uploader: Humas PERUMDAM Kota Padang

Direktur Utama Bapak Hendra Pebrizal mendampingi Kunjungan Kerja Direktur Air Minum Ditjen Cipta Karya Kementerian PUPR Bapak Anang Mukhlis dan Rombongan ke Instalasi Pengolahan Air (IPA) Palukahan & IPA Taban Perumda Air Minum Kota Padang.